Anak Cerdas Harus Sehat

Agar anak cerdas bisa berkembang dengan baik, maka faktor kesehatan perlu diperhatikan. Menurut Prof. Dr. dr. Soedjatmiko, SpA(K), MSi sebagaimana dikutip oleh Kompas.com, ada beberapa hal yang perlu dilakukan orang tua agar anak tumbuh sehat dan cerdas menjadi sumber daya manusia yang unggul, yaitu:

  1. Memberikan makanan dengan gizi seimbang
  2. Mencegah anak dari penyakit
  3. Beri stimulasi dan kasih sayang
  4. Pantau pertumbuhan
  5. Pantau perkembangan

Semoga informasi ini bermanfaat.